Minggu, 04 April 2010

Agenda pameran buku Internasional 2010


Pameran buku merupakan salah satu indikator perkembangan industri perbukuan di suatu Negara, 5 tahun terakhir ini terjadi peningkatan pameran yang sangat berarti di tanah air, saya mencatat tidak kurang dari 40 pameran buku dilaksanakan oleh berbagai event organizer di tanah air mulai dari Banda Aceh, sampai Makasar, bahkan sudan merambah ibukota kabupaten, suatu kerja keras yang pantas untuk diapresiasi, sebagiannya rutin diadakan pada setiap tahunnya.
Untuk tingkat dunia, paling tidak saat ini ada sekitar 37 pameran buku yang di laksanakan di masing-masing kota, yang terbesar dan paling bergensi saat ini adalah Francfurt dan Kairo. Pelaksanaan pameran, dilaksanakan rutin pada setiap tahun, dan biasanya tanggal pelaksanaannya juga tidak jauh berbeda, dari tahun-tahun sebelumnya. Berikut agenda pameran buku internasional 2010:
1. Tanggal 8 – 18 Januari 2010, Kairo International Book Fair, di Cairo, Mesir.
2. Tanggal 27 Januari – 1 Februari, Taipei International Book exhibition (TIBE), di Taipei, Taiwan
3. Tanggal 27 Januari – 7 Februari, Kolkata International Book Fair, di Kolkata, India
4. Tanggal 30 Januari – 7 Februari, New Delhi World Book Fair, di New Delhi, India
5. Tanggal 21 Februari – 2 Maret, Brunei Book Fair, di Bandar Seri Begawan, Brunei.
6. Tanggal 25 – 28 Februari, Baltic Book Fair, di Vilnius, Lithuania
7. Tanggal 2 – 7 Maret, Abu Dhabi International Book Fair, di Abu Dhabi, UEA
8. Tanggal 5 – 14 Maret, Islamic Book Fair, di Istora Bung Karno, Jakarta, Indonesia.
9. Tanggal 26 – 31 Maret, Paris Book Fair, di Paris, Prancis
10. Tanggal 23 – 26 Maret, Bologna Children’s Book Fair, di Bologna, Italia.
11. Tanggal 26 Maret – 6 April, Bangkok International Book Fair, di Bangkok ,Thailand.
12. Tanggal 19 – 28 Maret, Kuala Lumpur International Book Fair, di Kuala Lumpur, Malaysia.
13. Tanggal 19 – 21 April, Buenos Aires Book Fair, di Buenos Aires, Argentina.
14. Tanggal 22 – 25 April, London Book Fair, di London, Inggris
15. Tanggal 22 – 25 April, Budapest International Book Festival, di Budapest, Hungaria
16. Tanggal 22 – 25 April, Thessaloniki Book Fair, di Thessaloniki, Yunani.
17. Tanggal 28 April – 2 Mei, Geneva Book Fair, di Geneva, Swiss.
18. Tanggal 12 – 26 Mei, Seoul International Book Fair, di Seoul, Korea.
19. Tanggal 13 – 16 Mei, Praque International Book Fair, di Praque, Czeh Republic.
20. Tanggal 20 – 23 Mei, Warsaw International Book Fair, di Warsawa Polandia.
21. Tanggal 28 Mei – 6 Juni, World Book Fair (Singapore), di Singapura.
22. Tanggal 30 Mei – 1 Juni, Book expo America, di New York city, USA
23. Tanggal 2 – 11 Juli, Pesta Buku Jakarta, di Gelora Bung Karno, Jakarta, Indonesia.
24. Tanggal 8 – 11 Juli, Tokyo International Book Fair, di Tokyo, Jepang.
25. Tanggal 21 – 27 Juli, Hongkong Book Fair, di Hongkong.
26. Tanggal 30 Juli – 2 Agustus, Cape town Book Fair, di cape town, Afrika selatan.
27. Tanggal 1 – 6 september, Moscow international book fair, di Moscow, Rusia
28. Tanggal 15 – 19 september, Manila International Book Fair, di Manila, Philipina.
29. Tanggal 23 – 26 september, Goteborg International Book Fair, di Goteborg, Swedia.
30. Tanggal 6 – 10 Oktober, Beijing International Book Fair, di Beijing, China.
31. Tanggal 6 – 10 Oktober, LIBER Book Fair, di Madrid, Spanyol.
32. Tanggal 6 – 10 Oktober, Frankfurt Book Fair, di Frankfurt, Jerman
33. Tanggal 30 Oktober – 7 November, Istanbul Book Fair, di Istanbul, Turki.
34. Tanggal 3 – 7 November, Indonesian Book Fair, di Jakarta Convention Center, Indonesia.
35. Tanggal 31 Oktober – 16 November, Santiago International Book Fair, di Santiago, Chile.
36. Tanggal 19 – 21 November, Oslo Book Fair, di Lillestrom-Oslo, Norwagia.
37. Tanggal 27 November – 5 Desember, Guadalraja International Book Fair, di Guadalaraja, Meksiko.

Untuk lebih lanjut, jika anda ingin mengetahui lebih lanjut tentang masing-masing pameran international diatas, bisa anda lihat, dalam masing-masing web yang biasanya dibuat oleh masing-masing event organizernya seperti www.kualalumpurbookfair.com, www.pestabukujakarta.com, www.indonesiabookfair.com, dan seterusnya.

Semoga bermanfaat…..
Oleh: Jaharuddin (Praktisi Pemasaran Buku Islam)
Email: jaharuddin@gmail.com
http://penerbitbukuislam.blogspot.com

4 komentar:

Victoria Mc Mahon mengatakan...

Blog dan artikelnya bagus juga, komentar juga ya di blog saya www.when-who-what.com

Unknown mengatakan...

kaligrafi Islami
http://asmabintang12.blogspot.com/2011/05/kaligrafi-islami.html
Kaligrafi Islami tersebut terbuat dari kayu mahoni yang dipahat oleh para pengukir kayu di Jepara, Harga relatif murah semua DI BAWAH 1 JT pasti akan terjangkau. Karya Seni Jepara-Indonesia

Atik Muhammad Adnan mengatakan...

nice blog

Atik Muhammad Adnan mengatakan...

nice blog